Senin, 20 Januari 2014

Jika

Jika hati SEJERNIH air,
Jangan biarkan ia keruh ...

Jika hati SEPUTIH awan,
Jangan biarkan ia mendung ...

Jika hati SEINDAH bulan,
Hiasi ia dengan IMAN.

Mengawali hari yang indah ini,
Marilah bersyukur kepada TUHAN dengan SALING MENGASIHI pada sesama dan orang-orang terdekat...

Membuat Hati BAPA di sorga tersenyum melihatnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar